MODUL AJAR ( RPP) SMK

 Modul ajar adalah sejumlah alat atau sarana media, metode, petunjuk, dan pedoman yang dirancang secara sistematis dan menarik.

Modul ajar merupakan implementasi dari Alur Tujuan Pembelajaran yang dikembangkan dari Capaian Pembelajaran dengan Profil Pelajar Pancasila sebagai sasaran.

Modul ajar disusun sesuai dengan fase atau tahap perkembangan peserta didik, mempertimbangkan apa yang akan dipelajari dengan tujuan pembelajaran, dan berbasis perkembangan jangka panjang.

Guru perlu memahami konsep mengenai modul ajar agar proses pembelajaran lebih menarik

 https://drive.google.com/drive/folders/1DSLN6ZMyea2VhnpssctV9eMXm9SkdMLY?usp=sharing






Silahkan Dounload dan Share kepada rekan2 guru. Berbagi itu indah

Agriteknologi Pengolahan Hasil Pertanian
Informatika
Layanan Kesehatan
Pemasaran
Perhotelan
Projek IPAS
Teknik Mesin





Comments

Popular posts from this blog

BUKU PAKET SMA KURKULUM MERDEKA

MODUL P5 KURIKULUM MERDEKA FASE A. B,C,D, dan E

MODUL AJAR (RPP) SD KURIKULUM MERDEKA